Menampilkan Total di Akhir Halaman Saja Pada Template VAT Invoice Local

Menampilkan Total di Akhir Halaman Saja Pada Template VAT Invoice Local

Pada panduan ini akan menjelaskan bagaimana cara agar pada template FAKTUR PAJAK LOKAL / VAT INVOICE LOCAL hanya menampilkan Total nya di Halaman Terakhir saja dengan kata lain di halaman pertama, kedua atau bahkan ketiga hanya muncul angka 0 (nol) saja.

Pertama, buka menu SETUP | FORM TEMPLATE | klik tombol NEW | TEMPLATE | isikan TEMPLATE NAME | pilih tipe template VAT INVOICE LOCAL | lalu LAYOUT nya DEFAULT | klik OK,

 

Kedua, setelah selesai membuat template maka silahkan klik tombol DESIGNER,

Ketiga, muncul tampilan DESIGNER templatenya, pada kotak kolom bagian variable [SubTot_] silahkan diklik 2x sampai muncul kotak pengeditan rumusannya,

Keempat, ketika sudah muncul maka bisa diubah rumusan di kotak bagian bawahnya seperti berikut :

begin
 if FINALPASS then
 begin
 if (([Page#] mod TOTPAGES) = 0) then
 Memo := FormatFloat('#,##0.##', [SubTot_])
 else
 Memo := 0;
 end;
end

 

rumus


jika sudah maka bisa disimpan dengan mengklik tanda centang/ceklis.

 

Kelima, tambahkan kotak memo baru dengan cara mengklik icon INSERT RECTANGLE OBJECT
insert
misalkan di bagian ini :

under

 

kemudian isikan rumusan di kotak pertama seperti ini :

Hal [PAGE#] dari [TOTALPAGES]

 

rumus page

Keenam, template sudah selesai diedit dan silahkan klik tombol Save lalu template sudah siap untuk digunakan.

 

( Available for ACCURATE v4 and v5 )

Sumber : solutioncenter.wordpress.com

Pembelian Accurate:

ABC MM BEKASI, office 021-888 6 8888

mmbekasi@myabcshop.com, www.softwareaccuratebekasi.com

Traning Accurate:

FAC Institute, 0812 900 83983

training.facinstitute@gmail.com, http://www.fac-institute.com

 

Request Training ACCURATE : request training

Request Demo ACCURATE : demo accurate